LPM IAIN Bukittinggi adakan Simulasi Visitasi Prodi Pendidikan Bahasa Inggris FTIK

LPM IAIN Bukittinggi adakan Simulasi Visitasi Prodi Pendidikan Bahasa Inggris FTIK

 

Bukittinggi (17 Oktober 2018) – Berdasarkan keputusan BAN-PT bahwa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris pada program S1 IAIN Bukittinggi dinyatakan lolos ke tahap asesmen lapangan yang akan dilaksanakan pada tanggal 25 Oktober 2018 s.d. 27 Oktober 2018, maka pada Rabu 24 Oktober 2018 diadakan simulasi visitasi Prodi PBI yang dihadiri oleh Wakil Rektor I, Tim LPM, Dekan, Wakil Dekan I,II, dan III FTIK beserta TIM Panitia Akreditasi Prodi PBI yang bertempat di Aula Rektorat Lama Lantai III.

Tujuan dari kegiatan ini adalah melihat sejauh mana kesiapan Prodi Pendidikan Bahasa Inggris menghadapi visitasi. Dalam simulasi ini LPM bertindak sebagai Asesor mengajukan beberapa pertanyaan terkait dengan data dan dokumen akreditasi yang telah dipersiapkan.

Leave a Reply